Sabtu, 22 September 2012

Minimal Masa Hamil

Berkalam Allah 'Azza wajalla

ﻭﺍﻟﻮﺍﻟﺪﺍﺕ ﻳﺮﺿﻌﻦ ﺍﺅﻼﺩﻫﻦ ﺣﻮﻟﻴﻦ ﻛﺎﻣﻠﻴﻦ ﻟﻤﻦ
ﺍﺭﺍﺩ ﺍﻥ ﻳﺘﻢ ﺍﻟﺮﺿﺎﻋﺔ

"para ibu itu hendaknya menyusukan anak anaknya selama dua tahun penuh yaitu bagi yang menyempurnakan penyusuan"(Albaqarah:233)

dan didalam ayat surat yang lain;


ﻭﺣﻤﻠﻬﻦ ﻭﻓﺼﺎﻟﻬﻦ ﺛﻼﺛﻮﻥ ﺷﻬﺮﺍ

"dan mengandungnya dan menyapihnya tigapuluh bulan"(Al ahqaf :15)

disimpulakan melalui dua ayat ini ; janin umur enam bulan memungkinkan bisa terlahir.

Jika dihitung; masa menyusui dua tahun sama dengan duapuluh empat bulan, sedangkan antara awal hamil sampai akhir menyapih tigapuluh bulan,

jadi, : masa hamil adalah; tigapuluh bulan dikurangi masa menyusui yaitu duapuluh empat bulan, hasilnya; minimal masa hamil adalah; enam bulan.

Supaya kita berhati hati saja tidak gegabah menuduh,lebih lebih jika yang kita sangka adalah wanita mu'minah yang terlihat selalu menjaga kehormatannya .

lihat tafsit Syaikh Sa'di-rahimahullah-

Tidak ada komentar:

Posting Komentar